Lumajang Travelers

Lumajang Travelers, Puncak B29, Air terjum Tumpak Sewu, Sgi Tiga Ranu, Ranu Pane Base Camp Semeru Mountains.

Lumajang Social Hiking

Warna Warni Budaya Jawa, Madura, Tengger, rancak tersaji disini.

Lumajang Exotics View

Lembah luas sepanjang kaki Semeru, Gunung tertinggi di Jawa ada disini.

Lumajang Care

Masyarakat care, penuh empati, dihampar senyum, salam, dan sapa.

Harmoni Lumajang

Temukan Harmoni Lumajang diantara serakan awan dan hamparan hijau ladang dan ngarainya.

Monday, November 14, 2011

GUNUNG BATOK, JAWA TIMUR

Gunung Batok adalah gunung yang terletak di Jawa Timur dekat dengan Gunung Bromo dan Semeru. Gunung ini satu-satunya gunung mati atau tidak aktif yang terletak di kawasan di Gunung Tengger. Gunung batok Menepati empat wilayah yaitu Probolinggo, Pasuruan, Lumajang, dan Malang.

Yang paling depan gunung Batok dan paling belakang gunung Bromo yang sedang erupsi pada abad ke-20, Gunung Batok merupakan bagian dari kaldera gunung Tengger. Sekarang, gunung ini sudah menjadi kawasan wisata di Jawa Timur.

Dalam bahasa Jawa, batok berarti "tempurung kelapa". Penduduk Tengger percaya bahwa Gunung Batok terbentuk dari tempurung kelapa yang ditendang oleh Resi Bima, seorang raksasa sakti, setelah gagal memenuhi syarat yang diajukan Rara Anteng untuk memperisterinya.